Header Ads

Zat-zat Beracun di Dunia, Bukan Sianida?





irfan-zhein.blogspot.com

2. Tetrodotoxin

Zat beracun yang satu ini juga dikenal sangat berbahaya, bahkan tidak ada penawarnya. Tetrodotoxin sering disebut tetrodox atau disingkat TTX, dan biasanya ditemukan secara alami di ikan buntal dan kadal air di Eropa. Untuk membunuh seorang manusia dewasa, hanya dibutuhkan 0,003 gram TTX. Tak heran bila di berbagai belahan dunia, koki pembuat sushi dari ikan buntal harus mengantongi izin khusus.

irfan-zhein.blogspot.com

Korban dari racun tetrodox biasanya akan langsung mengalami kelumpuhan, dan kelumpuhan yang juga terjadi pada organ dalam seperti paru-parulah yang mengakibatkan kematian. Kematian akibat racun ini biasanya terjadi antara 20 menit sampai 8 jam pasca kontak dengan racun.


Dari Berbagai sumber

No comments

Disqus Shortname

irfan

Comments system